Bitung  

Wawali Hengky Honandar Didoakan Puluhan Hamba Tuhan

BITUNG – Dukungan dan doa para pemuka agama kepada pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Bitung, Hengky Honandar dan Randito Maringka terus mengalir.

Restu dan doa, dinilai kedua figur ini orang baik, dan tentunya akan mendapat penguatan di pilkada  27 November nanti.

Hengky Honandar yang merupakan bacalon Walikota  Bitung mengucapkan berterima kasih kepada para Hamba Tuhan Pendeta-Gembala yang sudah penguatan khusus baik lewat Firman Tuhan dan doa.

“Saya sangat bersyukur masih bisa bertemu dalam keadaan sehat. Semua ini karena doa bapak dan ibu para hamba-hamba Tuhan yang sudah meluangkan waktu bersama kami keluarga.” Kata Honandar, di kediamannya sabtu (7/9/2024).

Usai menguatan lewat Firman Tuhan dan didoakan oleh puluhan Gembala, terlihat menegur sapa Hengky Honandar dan isteri Ellen Sondakh bersama para Gembala sambil sedikit berdiskusi yang terlihat begitu berbahagia.(Fer)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *